5 Fakta Unik di Persidangan Ferdy Sambo DKK.

Oleh Prasetio02Monday, 26th December 2022 | 12:04 WIB
5 Fakta Unik di Persidangan Ferdy Sambo DKK.

PINUSI.COM - Dalam sidang kasus pembunuhan berencana dan perintangan penyidikan atau disebut obstruction of justice terhadap Nofriansyah Yosua Hutabarat atau yang dikenal Brigadir J terdapat beberapa fakta-fakta unik di persidangan.

Seperti yang diketahui, hingga sekarang sidang masih berjalan bahkan sampai beberapa pekan kedapan. Sidang pembunuhan berencana dengan Ferdy Sambo yang diduga sebagai otak utama dari pembunuhan berencana tersebut menyita perhatian publik. Jumat, (23/12/2022).

Selain karena skenario-skenario yang Ia buat, sidang tersebut juga kerap diwarnai hal unik.

BACA LAINNYA: Kabupaten Aceh Utara Terendam Banjir Jelang Nataru 2023

Ini dia beberapa hal unik yang terjadi saat persidangan Ferdy Sambo DKK:

  1. Putri Candrawathi Menangis Usai Menjalani Sidang Tertutup.
Source:youtube.com/Pengadilan Negeri Jakarta

Kuasa hukum Putri Candrawathi mengatakan, kliennya menangis karna melawan trauma saat kejadian tentang pemerkosaan tersebut.

2. Kuat Ma’ruf Heran Hasil Tes Poligrafnya Berbohong.

Source:youtube.com/Pengadilan Negeri Jakarta

Kuat Ma’ruf mempertanyakan hasil tes poligraf yang menilai dia berbohong soal kesaksiannya yang tidak melihat Ferdy Sambo menembak Brigadir J. Padahal, ia mengaku bahwa apa yang dia sampaikan adalah pernyataan yang jujur.

BACA LAINNYA: Makanan Khas dari Berbagai Negara yang Disajikan Saat Natal, Ada Apa Aja Sih?

3. Ferdy Sambo Mengaku Tidak Menembak Brigadir J, Kepada Kapolri.

Source:youtube.com/Pengadilan Negeri Jakarta

Ferdy Sambo mengaku bahwa dirinya tidak menembak Brigadir J saat di tanyai oleh Kapolri Listyo Sigit Prabowo.

4. Kecerdasan Kuat Ma’ruf di Bawah Rata-Rata.

Source:youtube.com/Pengadilan Negeri Jakarta

Ahli Psikologi Forensik Reni Kusumowardhani mengungkapkan hasil pemeriksaan terhadap Kuat Ma’ruf. Reni menyebutkan bahwa Kuat Ma’ruf tergolong memiliki kecerdasan di bawah rata-rata dibandingkan orang seusianya.

5. Ferdy Sambo Kekeuh Tak Memberi Perintah Menembak Brigadir J.

Source:youtube.com/Pengadilan Negeri Jakarta

Dalam pengakuannya di ruang sidang, Ferdy Sambo bersikeras mengaku bahwa dirinya tak memberi perintah kepada Bharada E untuk menembak Brigadir J waktu peristiwa penembakan terjadi.

https://pinusi.com/pinnews/sumber-dentuman-di-gunungkidul-kaca-rumah-getar-masih-jadi-misteri/

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 7 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 7 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 7 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 7 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta