Viral Wajahnya yang Cemberut Saat Bagi - Bagi Kaos, Puan Minta Maaf

Oleh Prasetio02Monday, 16th January 2023 | 12:12 WIB
Viral Wajahnya yang Cemberut Saat Bagi - Bagi Kaos, Puan Minta Maaf

PINUSI.COM - Ketua DPR RI Puan Maharani akhirnya meminta maaf kepada masyarakat karena ekspresi wajahnya yang cemberut dan judes pada saat membagikan kaos 2022 lalu. Kejadian itu terjadi saat Dirinya sedang melakukan kunjungan kerja ke daerah.

Aksi Puan yang terekam kamera tanpa senyum tersebut sempat viral di media sosial. Karena ekspresinya itu, Puan Maharani pun mendapat komentar negatif dari netizen.

"Ya, pokoknya atas kejadian itu, pada kesempatan ini saya minta maaf kalau terlihat kok judes banget sih, saya minta maaf. Maaf," ungkap Puan dalam unggahan pribadi Instagramnya, Sabtu (14/1). Potongan permintaan maaf itu tersebut berasal dari wawancara dirinya dengan salah satu televisi swasta.

BACA LAINNYA: Tidak Lagi Ikut Kontestasi Pilpres 2024, Wapres Maruf Amin : Saya Ini Sudah Tua

Puan menjalaskan kenapa ia menunjukkan ekspresi cemberut ketika membagikan kaus kepada warga yang berkerumun. Ia mengatakan jika cuaca di lokasi pembagian kaus saat itu sedang panas-panasnya.

Saat itu, tak sedikit masyarakat yang ingin meminta kaus dan bersalaman kepada dirinya.

Tetapi disaat yang sama, tim perangkat dilapangan justru tidak bisa membatunya secara maksimal untuk membagikan kaus kepada warga.

BACA LAINNYA: Nekat Jual Bayi Berusia 1 Hari, Wanita ini Ditangkap saat COD!

Namun, atas kejadian tersebut Puan menyadari jika dirinya harus lebih bisa menjaga sikap. Apalagi, ia adalah pemimpin wakil rakyat yang menjadi sorotan dalam setiap tindakannya.

Ia menyadari bahwa setiap pemimpin ketika bertemu dengan rakyat harus murah senyum, apapun keadaan yang dihadapinya.

https://pinusi.com/pinnews/ini-alasan-revaldo-si-pemeran-bos-delon-di-film-serigala-terakhir-konsumsi-narkoba/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 7 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 7 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 5 hours
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 3 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 3 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 2 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 2 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 2 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in an hour
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 44 minutes
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta