Kemenag Pastikan Usulan Biaya Haji Rp69 Juta Belum Final

Oleh Prasetio02Monday, 23rd January 2023 | 16:55 WIB
Kemenag Pastikan Usulan Biaya Haji Rp69 Juta Belum Final

PINUSI.COM - Kemenag pastikan jika kenaikan Biaya penyelanggaraan Ibahah Haji manjadi Rp69 juta pada tahun 2023 belom fix dan masih akan dibahas kembali.

Hilman Latief selaku Dirjen penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama mengatakan usulan itu masih digodog bersama dengan Komisi VIII DPR RI.

Hilman mengatakan usulan pemerintah terkait BPIH 1444 H itu belum mencapai final, karena usulan tersebut masih dibahas bersama Komisi VIII DPR RI. Ia berharap semoga usulan itu mendapat rumusan yang pas terkait biaya haji tahun ini.

BACA LAINNYA: Polri Ajak BNN Berkomitmen Berantas Liquid Vape Sabu

Wakil Komisi VIII DPR RI, Marwan Dasopang menyampaikan, keputusan final soal biaya haji 2023 akan ditetapkan paling lambat 14 Februari 2023.

Marwan menjelaskan dalam waktu yang ditentukan Komisi VIII DPR RI akan terus mendalami usulan pemerintah tersebut sekaligus memastikan kemampuan pelunasan biaya haji bagi calon jemaah.

Kemenag mengusulkan BPIH 2023 naik menjadi Rp98,89 juta per jemaah, dengan skema pendanaan 30% dari manfaat dana haji dan 70% dari jemaah haji. Yang artinya calon jemaah haji harus membayar biaya sebesar Rp69 juta.

Biaya ini terbilang jauh melampaui angka di tahun tahun sebelumnya. Pada tahun 2022 jemaah haji hanya membayar Rp39,8 juta dikarenakan proporsi dana manfaat haji lebih besar yaitu 59,46%.

BACA LAINNYA: Volvo Cars Meningkatkan Daya Jangkau Pada Volvo C40 dan XC40 Recharge

Sementara itu, Kementerian Agama harus menaikkan BPIH demi pembagian hak yang adil kepada jemaah serta keberlanjutan dana manfaat haji.

Hilman mengatakan sejak 2010 proporsi pembagian dana manfaat haji terus mengalami kenaikan. Pada tahun 2010 saja dana haji hanya menutup 13% dari total BPIH.

Angka ini terus naik, hingga tahun 2022 proporsinya menjadi 59,46%. Jika hal ini terus berlanjut, nilai manfaat diprediksi bakal habis pada tahun 2027. Jemaah tahun 2028 pun terpaksa harus membayar BPIH 100%.

https://pinusi.com/pinnews/lanyalla-minta-kemenag-kaji-kembali-perihal-kenaikan-ongkos-naik-haji-2023/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 7 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 7 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 6 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 6 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 5 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 5 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 5 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 5 hours
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
PinNews | in 5 hours
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
PinNews | in 5 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta