KEMENHUB BUKA SELEKSI CPNS 2021, ADA 2.445 FORMASI

Oleh adminnewsMonday, 5th July 2021 | 18:15 WIB
KEMENHUB BUKA SELEKSI CPNS 2021, ADA 2.445 FORMASI

Pinusi.com – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) membuka seleksi  CPNS 2021. Penyebaran pengumuman ini terdapat pada akun instagram dan twitter @kemenhub151.

Unggahan twitter @kemenhub151 (01/07/2021)

“#KawulaModa jangan lupa untuk pantau terus informasi seputar CPNS Kemenhub 2021 di kanal resmi CPS Kemenhub”, tulis akun @kemenhub151 di twitter (01/07/2021).

SYARAT DAN KETENTUAN

Berdasarkan surat pengumuman tentang,

"Penerimaan Calon Aparatur Cipil (CASN) Di Lingkungan Kementerian Formasi Tahun Anggaran 2021" terdapat syarat yang tertera antara lain adalah :

  1. Batas umur untuk mendaftar seleksi CPNS 2021 Kemenhub adalah umur 18 tahun hingga 35 tahun.
  2. Pelamar tidak pernah terkena pidana dengan pidana penjara, tidak pernah terberhentikan secara tidak hormat atas permintaan sendiri.
  3. Pendidikan mulai dari SMA hingga S2, tidak berkedudukan sebagai Calon PNS, PNS, prajurit TNI, atau anggota Kepolisian Negara RI.
  4. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik prakti.
  5. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan Jabatan.
  6. Sehat jasmani dan rohani
  7. Bersedia bekerja di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
  8. Tidak mengonsumsi obat terlarang dengan menyertai Surat Keterangan bebas Narkoba/NAPZA dari Rumah Sakit Pemerintah.
  9. Bagi wanita dan pria tidak bertato atau bekas tato dan tindik atau bekas tinfik pada anggota badan.
  10. Untuk formasi jabatan Petugas Aviation Security (AVSEC) tinggi badan minimum 165 bagi laki – laki dan minimum 160 cm bagi perempuan.
  11. Untuk formasi jabatan Petugas Pertolongan Kecelakaan Penerbangan dan Pemadam Kebakaran (PKP-PK) hanya untuk pelamar laki – laki dengan tinggi badan minimum 165 cm.

Semua persyaratan yang memerlukan surat keterangan antara lain adalah bebas narkoba dan keterangan tinggi badan.

PENDAFTARAN DAN FORMASI

Pendaftar melakukan pendaftaran secara online dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada Kartu Tanda Penduduk (KTP) serta Nomor KK/NIK kepala keluarga. Kemenhub membuka pendaftaran mulai dari (30/06/2021) hingga (21/07/2021) pukul 23.59 WIB.

Selain itu, total formasi yang ada adalah sebanyak 2.445 formasi untuk seleksi CPNS Kemenhub 2021.

Kemudian, untuk pendidikan SMA/SLTA/SMK terdapat 684 formasi, kemudian pendidikan D-II terdapat 14 formasi, selanjtunya pendidikan D-III terdapat 1.312 formasi, pendidikan S1/D-IV terdapat 409 formasi, dan pendidikan S2 terdapat 26 formasi.

Dalam surat pengumuman yang tertera di website resmi Kementerian Perhubungan edarkan, kriteria pelamar tidak hanya dari masyarakat umum, namun juga terdapat lowongan untuk lulusan terbaik (cumlaude), penyandang disabilitas, dan masyarakat keturunan Papua serta Papua Barat.

Terkini

Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 7 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 7 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 7 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 5 hours
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 3 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 2 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 2 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 2 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 2 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta