Lelang Sukuk Negara, Pemerintah Dapat Rp 12,5 triliun

Oleh adminnewsWednesday, 14th July 2021 | 16:50 WIB
Lelang Sukuk Negara, Pemerintah Dapat Rp 12,5 triliun

Lelang Sukuk Negara terlaksana hari ini!

Pinusi.com - (13/7/2021) Pemerintah melakukan Lelang Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau Sukuk Negara. Kemudian dari hasil lelang, pemerintah mengambil sebanyak Rp 12,5 triliun.

Melansir Kompas.com, berdasarkan siaran pers, Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) pada siaran pers pada (14/7/2021) mengatakan bahwa jumlah penawaran lelang sukuk negara hingga saat ini telah mencapai Rp 51,1 triliun.

"Pemerintah melaksanakan lelang Surat Berharga Syariah Negara pada tanggal 13 Juli 2021 untuk seri SPNS14012022 (new issuance), PBS027 (reopening), PBS017 (reopening), PBS029 (reopening), PBS004 (reopening) dan PBS028 (reopening) melalui sistem lelang Bank Indonesia," tulis DJPPR.

Lelang sukuk berjalan dengan mekanisme pelelangan yang terselenggara secara resmi oleh Bank Indonesia sebagai agen lelang dari SBSN itu sendiri. Adapun lelang  ini bersifat umum dengan ketentuan harga yang berbeda-beda.

RINCIAN TERLARIS

Adapun beri sukuk negara yang paling laris berembuk ialah seri PBS027 dengan harga Rp 15,4 triliun. Kemudian PBS017 menyusul dengan nominal Rp10,501 triliun. PBS029 juga tidak mau kalah dengan Rp 8,6 triliun, juga SPNS14012022 sebesar Rp 8,1 triliun. Terakhir, PBS028 Rp 5,3 triliun, dan PBS004 Rp 3 triliun.

Pemerintah sendiri tidak memenangkan lelang dari SPNS03122021 dan PBS029. Namun begitu pada hari ini pula suda mencapai target. Maka, penawaran untuk masing-masing sebesar Rp1,58 triliun dan Rp6,66 triliun.

Sebelum melakukan sesi tawar menawar, terlebih dahulu pemerintah menawarkan imbal berupa hasil seperti PBS028 (7,75 persen), PBS027 (6,5 persen), PBS029 (6,37 persen), PBS017 (6,12 persen), PBS004 (6,1 persen), dan SPN-S 14012022 (diskonto).

Sukuk yang memiliki imbal dengan hasil 6,51 persen ini punya tanggal jatuh tempo 23 Juni 2036 nanti. Dengan lelang maupun private placement tersebut, maka realisasi penerbitan sukuk negara Januari-Juni 2021 sebesarnya telah capai Rp148,44 triliun.

Terkini

Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
PinSport | 3 hours ago
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
PinTect | 3 hours ago
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
PinTect | 3 hours ago
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
PinSport | 3 hours ago
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
PinSport | 3 hours ago
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
PinTect | 4 hours ago
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
PinSport | 4 hours ago
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
PinRec | 4 hours ago
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
PinTect | 4 hours ago
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
PinTect | 4 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta