Hindari Inflasi Pemprov DKI Minta Warga Tidak Panic Buying

Oleh adminnewsWednesday, 30th March 2022 | 21:12 WIB
Hindari Inflasi Pemprov DKI Minta Warga Tidak Panic Buying

PINUSI.COM, Jakarta- Empat hari menjelang ramadhan Pemprov DKI memperkirakan bahan pokok di Jakarta akan naik pada bulan suci Ramadhan tahun ini.

Terjadinya kenaikan disebabkan akibat tingginya permintaan menjelang suci Ramadhan dan beberapa isu pangan dunia.

"Beberapa komoditas pangan diperkirakan masih mengalami tren kenaikan harga ke depan, seiring dengan kenaikan permintaan masyarakat pada bulan Ramadhan dan Idul Fitri," ujar Sri Haryati Asisten Perekonomian dan Keuangan Setda Provinsi DKI Jakarta dalam keterangannya, Selasa (29/3/2022).

Dalam mengantisipasi hal tersebut Sri mengatakan Pemprov DKI telah mempersiapkan stok pangan pada saat bulan Ramadhan nanti.

"Mengenai komoditas pangan strategis, yakni beras, daging sapi atau kerbau, daging ayam, telur ayam, cabai keriting, rawit merah, dan bawang putih tersedia dalam jumlah yang cukup dan aman," sambungnya.

Dia berharap Ketersediaan stok pangan diharapkan mampu menjaga kestabilan harga pangan di DKI Jakarta agar inflasi tetap terjaga selama momen Ramadan.

Untuk menekan inflasi pada saat momen Ramadhan nanti Pemprov DKI akan bersinergi dengan beberapa pihak terkait lainnya.

"Provinsi DKI Jakarta dalam melakukan berbagai upaya untuk menjaga ketersediaan stok pangan, sehingga upaya-upaya yang dilakukan ini, inflasi Jakarta tetap terkendali dan berada dalam kisaran sasaran inflasi nasional sebesar 3 persen +- 1 persen," Kata Sri.

Sri juga memastikan harga pangan agar tetap stabil selama di bulan suci ramadhan, dan menjamin ketersediaan stok pangan di DKI Jakarta.

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 2 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 2 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 2 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in an hour
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta