KEDATANGAN VAKSIN COVID-19 TAHAP 34

Oleh adminnewsTuesday, 3rd August 2021 | 16:03 WIB
KEDATANGAN VAKSIN COVID-19 TAHAP 34

Vaksin Covid-19 tahap 34 datang sebanyak 500 ribu dosis

Pinusi.com – Indonesia kembali menerima kiriman vaksin Covid-19 dengan jenis sinovac di Bandara Soekarno - Hatta, Jakarta, Selasa (03/08/2021)

Ini merupakan kedatangan vaksin Covid-19 tahap 34. Vaksin sinovac yang datang adalah sebanyak 500 ribu dosis.

Sebelumnya Indonesia sudah menerima sebanyak 7,5 juta dosis dengan jumlah keseluruhan menerima 8 juta dosis vaksin sinovac.

Kemudian, kedatangan vaksin ini merupakan bagian dari program vaksin gotong royong yaitu kerjasama anatara BUMN khususnya farmasi Biofarma dan Kimia Farma dengan pihak Kadin.

Wakil Menteri BUMN I, Pahala Nugraha Masury
Wakil Menteri BUMN I, Pahala Nugraha Masury

Wakil Menteri BUMN I, Pahala Nugraha Masury mengatakan, sesuai arahan Presiden, kedatangan vaksin harus bisa masyarakat manfaatkan sesegera mungkin.

“Bagi masyarakat, khususnya badan usaha dan badan hukum yang memiliki karyawan dan keluarga untuk bisa segera di vaksinasi maka segera menghubungi kami”, ujar Pahala Nugraha Mansury, Wakil Menteri BUMN I.

Ia juga menghibau masyarakat untuk segera vaksinasi dan menjalani protokol kesehatan yaitu 5M demi menurunkan kenaikan kasus Covid-19.

Upaya ini untuk mencapai target vaskasinasi 2 juta dosis per hari.

, Shinta WIdjaja Kamdani, Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Bidang Hubungan Internasional
Shinta WIdjaja Kamdani, Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Bidang Hubungan Internasional

Selanjutnya, Shinta WIdjaja Kamdani, Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Bidang Hubungan Internasional juga menyampaikan beberapa pesan.

Yaitu tentang kerjasama yang terjalin dalam livestream tersebut.

“Pada awalnya memang disadari bahwa pasokan vaksin masih terbatas, namun pada saat ini sudah jauh mencukupi  untuk bisa dialokasikan bagi perusahaan yang berminat untuk berpatisipasi”, ujar Shinta WIdjaja Kamdani, Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Bidang Hubungan Internasional.

Ia juga mengatakan di tengan pandemi ini, semua menghadapi pertempuran. Baik melalui vaksinasi, adanya suplai dari rumah oksigen, obat – obatan dan sembako.

" Kami juga mengoptimalkan hubungan dari peran serta asosiasi maupun Kadin – Kadin di daerah”, pungkas Shinta.

Kadin juga mendukung aturan pemerintah untuk penanganan Covid-19 seperti PPKM.

Terkini

Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 7 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 7 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 7 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 6 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 6 hours
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
PinNews | in 6 hours
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
PinNews | in 6 hours
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
PinTertainment | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
PinRec | in 6 hours
Leroy Sane Dilirik MU dan Arsenal, Masa Depan di Bayern Masih Abu-Abu
Leroy Sane Dilirik MU dan Arsenal, Masa Depan di Bayern Masih Abu-Abu
PinSport | in 6 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta