Pemprov DKI Jakarta Melaksanakan Mudik Gratis, Ini Persyaratanya

Oleh JC_AldiFriday, 15th April 2022 | 16:43 WIB
Pemprov DKI Jakarta Melaksanakan Mudik Gratis, Ini Persyaratanya

PINUSI.COM, Jakarta – Pemprov DKI Jakarta akan melaksanakan mudik gratis untuk Lebaran Idul Fitri 1443 Hijriah tahun ini.

Hal tersebut telah disampaikan oleh Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria dalam akun Instagramnya @arizapatria, Jumat (15/4/2022). Dalam keterangannya itu Riza mengunggah video dalam akun Instagram miliknya dan menyapa para warganya.

“Hallo warga Jakarta sudah tahu belum Pemprov DKI Jakarta akan melaksanakan program mudik gratis untuk lebaran Idul Fitri tahun ini,” ucap Riza dalam videonya di akun Instagram miliknya, Jumat (15/4/2022).

Tangkapan Layar Akun Instagram

Riza juga menuturkan, kini pihaknya juga sudah menyiapkan 492 unit bus dan sebanyak 31 unit truk yang akan memfasilitasi para pemudik tahun ini.

Riza mengatakan, 31 truk itu untuk mengangkut para kendaraan pemudik yang ingin membawa kendaraan roda dua. Dari 31 truk itu 22 truk untuk berangkat saat mudik dan 9 truk untuk arus balik mudik nanti.

“Akan ada 492 unit bus dan 31 unit truk yang akan memfasilitasi pasti rute Sumatra Selatan, Lampung, Jawa Tengah, D.I Yogyakarta, dan Jawa Timur,” kata Riza.

Dalam unggahan videonya Riza juga menyebutkan salah satu syarat pendaftarannya yaitu yang memiliki KTP DKI.

Dia juga meminta untuk masyarakat agar terus memantau informasi pendafataran tersebut dari website dan akun media sosial Pemprov DKI dan Dishub DKI Jakarta.

“Salah satu persyaratan peserta mudik wajib ber KTP Jakarta. Info selengkapnya akan dikabari lewat website dan akun @dishubdkijakarta dan @dkijakarta,” katanya.

Terkini

Justin Bieber Merasa Menyesal Terlibat dengan Puff Daddy Setelah Penangkapan Kontroversial
Justin Bieber Merasa Menyesal Terlibat dengan Puff Daddy Setelah Penangkapan Kontroversial
PinTertainment | 5 hours ago
Ingin Beli Iphone 16 Di Luar Negeri ? Siapkan Uang Segini Untuk Pajaknya
Ingin Beli Iphone 16 Di Luar Negeri ? Siapkan Uang Segini Untuk Pajaknya
PinTect | 5 hours ago
Viral, Video Mesum Antara Guru dan Murid Di Gorontalo Tersebar Di Dunia Maya
Viral, Video Mesum Antara Guru dan Murid Di Gorontalo Tersebar Di Dunia Maya
PinNews | 5 hours ago
Keluarga Korban Remaja Tewas Di Kali Bekasi Muhammad Rizky Desak Polisi Selidiki Kematian 7 Remaja
Keluarga Korban Remaja Tewas Di Kali Bekasi Muhammad Rizky Desak Polisi Selidiki Kematian 7 Remaja
PinNews | 6 hours ago
Kaesang Pangarep Kenakan Rompi 'Putra Mulyono' Saat Blusukan di Tangerang, Banten
Kaesang Pangarep Kenakan Rompi 'Putra Mulyono' Saat Blusukan di Tangerang, Banten
PinNews | 6 hours ago
Indra Sjafri Pastikan Welber Jardim Tidak Masuk Skuad Timnas U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Mangkir ?
Indra Sjafri Pastikan Welber Jardim Tidak Masuk Skuad Timnas U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Mangkir ?
PinSport | 7 hours ago
Skuad 23 Pemain Indonesia untuk Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Resmi Diumumkan, Tidak Ada Nama Welber Jardim
Skuad 23 Pemain Indonesia untuk Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Resmi Diumumkan, Tidak Ada Nama Welber Jardim
PinSport | 8 hours ago
Menteri KKP Trenggono Berikan Syarat Berat untuk Peminat Pemanfaatan Sedimentasi Laut
Menteri KKP Trenggono Berikan Syarat Berat untuk Peminat Pemanfaatan Sedimentasi Laut
PinNews | 8 hours ago
Jajaki Potensi Ekspor Ke Rusia, KKP RI Ajak UMKM Untuk Ikut Berpartisipasi
Jajaki Potensi Ekspor Ke Rusia, KKP RI Ajak UMKM Untuk Ikut Berpartisipasi
PinNews | 9 hours ago
Penelitian: Pria Lebih Rentan Sakit Dibanding Perempuan, Ini Alasannya
Penelitian: Pria Lebih Rentan Sakit Dibanding Perempuan, Ini Alasannya
PinRec | Tuesday, 24th September 2024 | 19:50 WIB