Pengendara Motor Tewas Saat Menabrak Gerobak Sampah di Ciputat

Oleh JC_AldiSaturday, 16th April 2022 | 15:58 WIB
Pengendara Motor Tewas Saat Menabrak Gerobak Sampah di Ciputat

PINUSI.COM, Jakarta – Pengendara motor tewas akibat menabrak gerobak sampah di Jalan Ciputat Raya, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Sabtu (16/4/2022).

Kanit Laka Lantas Polres Metro Jakarta Selatan AKP Sigit Krisgiantoro menjelaskan, awal kejadian tersebut saat YSZ yang tengah mengendarai motor Suzuki Shogun yang melaju dari arah utara ke selatan tersebut di Jalan Ciputat Raya, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.

Ditengah perjalanan lalu ada Y (47) yang sedang menarik gerobak sampahnya lalu korban YSZ bertabrakan dengan gerobak Y (47) dan YSZ terpental ke arah kanan di tengah jalan. Namun nahas nasib sial menimpanya saat kejadian terpental tersebut ada mobil yang melintas dan menabrak YSZ.

Setelah kejadian itu pengemudi mobil yang belum diketahui identitasnya itu melarikan diri. Sedangkan itu korban tengah mengalami luka parah di bagian kepala hingga meninggal dunia ditempat kejadian tersebut.

“Mengalami luka pada bagian kepala, kaki kanan dan kiri, meninggal dunia di TKP. Kemudian, dibawa ke RSUP Fatmawati untuk divisum,” kata Sigit.

Sementara itu penarik gerobak mengalami luka pada kaki dan tangan hingga dibawa juga ke RSUP Fatmawati untuk dilakukan perwatan yang intensif. Dan sementara itu pihak kepolisian masih menyelidiki penyebab kecelakaan tersebut dan masih mencari tahu identitas pengendara mobil yang melarikan diri.

Terkini

IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | 5 hours ago
Batik Diklaim Milik  Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
Batik Diklaim Milik Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
PinTertainment | 6 hours ago
Hindari Makanan Ini Untuk Kalian yang Sedang Diet
Hindari Makanan Ini Untuk Kalian yang Sedang Diet
PinRec | 7 hours ago
Game Viral "Flappy Bird" Akan Hadir Kembali
Game Viral "Flappy Bird" Akan Hadir Kembali
PinTect | 7 hours ago
Apple Resmi Luncurkan iOS 18 dengan Segudang Fitur Baru: Apa Saja Fitur yang Menarik?
Apple Resmi Luncurkan iOS 18 dengan Segudang Fitur Baru: Apa Saja Fitur yang Menarik?
PinTect | 7 hours ago
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
PinSport | 8 hours ago
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
PinNews | 11 hours ago
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
PinTertainment | 11 hours ago
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
PinTertainment | 12 hours ago
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
PinTertainment | 13 hours ago