Bioskop Akan Dibuka Kembali, Sudah Rindu ?

Oleh adminnewsFriday, 10th September 2021 | 13:00 WIB
Bioskop Akan Dibuka Kembali, Sudah Rindu ?
PPKM Level sudah turun kebijakan menonton bioskop akan segera terjadi secepatnya (Foto: Freepik/rawpixel)

PINUSI.COM -  Sebentar lagi, masyarakat Indonesia akan merasakan keseruan menonton film dalam Cinema XXI. Hal tersebut karena sekarang ini pemerintah sudah menurunkan PPKM level.

Mendengar hal bagus tersebut, pihak teater film seluruh mancanegara tersebut melakukan berbagai persiapan untuk mendukung kebijakan. Rencana pembukaan cinema tersebut akan terjadi pada bulan 14 September 2021 ini.

Adapun nantinya ketika sudah Kembali terbuka, pihak Cinema XXI sendiri akan mengingatkan pengunjung untuk selalu menerapkan protokol kesehatan, menyediakan hand sanitizer, mencuci tangan, physical distancing.

Kemudian, menurut Dewinta Hutagaol, Head of Corporate Communications & Brand Management Cinema XXI mengatakan bahwa akan memberikan informasi mengenai edukasi mengenai pelaksaan nanti.

“Untuk memastikan protokol kesehatan terlaksana dengan baik, kami akan menempatkan sejumlah informasi untuk mengingatkan pengunjung menerapkan protokol kesehatan, mengaplikasikan floormarking,” Kata Dewinta.

Ia juga menjelaskan bahwa pihaknya melakukan rencana pembelian tiket, sesuai dengan instruksi serta arahan Pemerintah Pusat dan Daerah. Secara keseluruhan, sistem pembelian cinema dapat terakses dari berbagai platform digital.

Sedangkan untuk pembelian secara langsung, pengunjung dapat membeli dalam cinema dengan melakukan pembayaran secara cashless atau tanpa uang fisik. Hal tersebut bertujuan agar dapat mengurangi kontak fisik.

Dewinta berserta kru akan memastikan bahwa persiapan kali ini terlaksana sesuai kebutuhan dan juga keamanan antara pengunjung dan pekerja yang sedang melakukan tugasnya. Komitmen ini yang terbentuk secara konsisten oleh mereka.

"Ini konsisten terlaksana Cinema XXI secara rutin agar dapat menghadirkan sarana hiburan bioskop yang bersih, nyaman dan aman,” tutup Dewinta. (*) 

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 2 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 2 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in an hour
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in an hour
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta