Hutang Pemerintah RI Capai Rp 7.754 T Januari 2023, Naik Rp 20 T

Oleh Prasetio02Monday, 27th February 2023 | 15:35 WIB
Hutang Pemerintah RI Capai Rp 7.754 T Januari 2023, Naik Rp 20 T

PINUSI.COM - Utang Pemerintah pusat mencapai Rp 7.754,98 T per 31 Januari 2023. Utang ini naik sebesar Rp 20,99 T dibandingkan akhir Desember 2022 yang mencapai Rp 7,733,99 T.

Berdasarkan data Kemenkeu, Posisi utang ini setara dengan 38,56% dari Produk Domestik Bruto (PDB).

Utang pemerintah itu didominasi oleh Surat Berharga Negara (SBN) sebesar 88,90% atau Rp 6.894,36 T dan utang pinjaman sebesar 11,10% atau sebesar Rp 860,62 T.

BACA LAINNYA: Sri Mulyani ‘Meramal’ Pertumbuhan Ekonomi Tahun Ini Melambat

Jika dirinci, utang SBN yang berasal dari domestik sebesar Rp 5.519,27 T, yang terdiri dari surat utang negara sebesar Rp 4.480,31 T dan surat berharga negara sayriah sebesar Rp 1.038,94 T dan SBSN Rp 317,46 T.

Untuk utang dari pinjaman terdiri dari pinjaman dalam negeri sebesar Rp21,68 T, dan pinjaman luar negeri sebesar Rp 838,94 T.

Meski posisi utang mengalami kenaikan, Kemenkeu memastikan pengelolaan utang dilakukan secara hati-hati dengan risiko yang terkendali.

https://pinusi.com/pinnews/berharap-kemiskinan-di-madura-turun-sri-mulyani-beri-rp-83-triliun/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 6 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 5 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 5 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 5 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 5 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 4 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 4 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 3 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 3 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta