BEM SI Apresasi Langkah Polri Dalam Tangani Kasus Brigadir J

Oleh alvin-halianFriday, 5th August 2022 | 16:49 WIB
BEM SI Apresasi Langkah Polri Dalam Tangani Kasus Brigadir J

PINUSI.COM, Jakarta – Langkah Jenderal Kapolri, Listyo Sigit Prabowo mencopot sebanyak 25 polisi dalam kasus tewasnya Brigadir Yoshua Hutabarat diapresiasi oleh Koordinator Pusat BEM SI, Abdul Kholiq, Jumat (5/8/2022).

 Menurut Abdul, tindakan tersebut merupakan langkah yang tepat, karena Polri sendiri amat dibutuhkan oleh masyarakat sehingga respon cepat untuk menyelesaikan masalah adalah hal yang tepat.

Keberadaan dan responsifitas Polri hari ini sangat dibutuhkan oleh masyarakat. Respons yang cepat dan tanggap terhadap penyelesaian permasalahan masyarakat menjadi kunci bahwa polri sudah berbenah kearah presisi,” katanya kepada wartawan pada Jumat, (5/8/2022).

Menurutnya, kritikan dari masyarakat menjadi acuan aparat kepolisian untuk berbenah terutama dalam sektor penegakan hukum.

“Kritik masyarakat semoga dapat membangun arah pembenahan Polri dalam sektor penegakan hukum,” tambahnya.

Abdul juga menuturkan Polri sendiri terus upayakan penyelesaian kasus Brigadir J sesuai prosedur yang ada, meskipun diawal penanganan menuai kritik dari publik.

Kami (BEM SI) apresiasi atas kinerja polri dalam menangani kasus tersebut meskipun kritikan terus bermunculan dalam proses penyelesaiannya,” ucap Abdul.

Apresiasi diberikan bukan tanpa alasan, Abdul menilai Polri terus mengupayakan sampai menemukan titik terang yang mana telah mutasi 25 anggota kepolisian sehingga membuktikan bahwa terus berkomitmen dalam penegakan keadilan.

Dengan mutasi 25 anggota kepolisian dan proses yang mulai mencapai titik terang menjadi bukti bahwa Polri berkomitmen penuh pada tercapainya keadilan dalam setiap proses hukum yang dihadapi oleh masyarakat. Selain itu kami juga berharap langkah progresif dan responsif dari Polri tetap diutamakan bukan hanya kasus kasus yang muncul dipublik melainkan semua kasus hukum yang dihadapi oleh masyarakat,” imbuhnya.

Terkini

Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 5 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 5 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 4 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 4 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 4 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 4 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 3 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 3 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 3 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta