DPR Sahkan Perppu Pemilu Jadi Undang-undang, Puan Maharani Berharap Pemilu 2024 Aman

Oleh Prasetio02Tuesday, 4th April 2023 | 15:14 WIB
DPR Sahkan Perppu Pemilu Jadi Undang-undang, Puan Maharani Berharap Pemilu 2024 Aman

PINUSI.COM - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengesahkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) Nomor 1 Tahun 2022 tentang Pemilihan Umum (Pemilu), menjadi undang-undang.

Ketua DPR Puan Maharani berharap, dengan disahkannya Perppu tersebut menjadi undang-undang, kegiatan Pemilu 2024 bisa berjalan dengan aman.

“Alhamdulillah, hari ini Perppu Nomor 1 terkait dengan Pemilu sudah disahkan menjadi undang-undang."

"Kami berharap bahwa dengan disahkannya Perppu Nomor 1 sebagai undang-undang ini, apa yang akan sama-sama kita laksanakan dan kita jalankan menjelang Pemilu tahun 2024 yang akan datang itu bisa berjalan dengan aman, tanpa ada perpecahan satu sama lain,” tuturu Puan, dikutip dari laman DPR, Selasa (4/4/2023).

BACA LAINNYA: Puan Maharani: Pemerintah Harus Tekan Lonjakan Kebutuhan Pokok Sebelum Ramadhan

Puan juga menegaskan, Pemilu 2024 bakal digelar sesuai jadwal yang sudah ditentukan sebelumnya, yakni pada 14 Februari 2024.

Puan berharap UU Pemilu yang baru ini bisa dijalankan dengan sebaik-baiknya. (*)

https://pinusi.com/pinnews/bem-ui-bikin-meme-puan-maharani-berbadan-tikus-waketum-ppp-ada-kecurigaan-mahasiswa-digunakan-pihak-lain/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | 6 hours ago
Batik Diklaim Milik  Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
Batik Diklaim Milik Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
PinTertainment | 6 hours ago
Hindari Makanan Ini Untuk Kalian yang Sedang Diet
Hindari Makanan Ini Untuk Kalian yang Sedang Diet
PinRec | 7 hours ago
Game Viral "Flappy Bird" Akan Hadir Kembali
Game Viral "Flappy Bird" Akan Hadir Kembali
PinTect | 7 hours ago
Apple Resmi Luncurkan iOS 18 dengan Segudang Fitur Baru: Apa Saja Fitur yang Menarik?
Apple Resmi Luncurkan iOS 18 dengan Segudang Fitur Baru: Apa Saja Fitur yang Menarik?
PinTect | 8 hours ago
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
PinSport | 9 hours ago
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
PinNews | 11 hours ago
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
PinTertainment | 12 hours ago
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
PinTertainment | 12 hours ago
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
PinTertainment | 13 hours ago