Simak Tips Kelola THR yang Tepat Agar Tidak Sia-sia

Oleh findyamiraThursday, 20th April 2023 | 14:46 WIB
Simak Tips Kelola THR yang Tepat Agar Tidak Sia-sia

PINUSI.COM - Tunjangan Hari Raya atau THR menjadi salah satu momen yang ditunggu-tunggu menjelang lebaran. THR biasanya diberikan kepada para pekerja yang telah mempunyai masa kerja minimal 12 bulan. Besaran THR diberikan sesuai dengan gaji satu bulan.

Pada umumnya, THR digunakan untuk memenuhi kebutuhan saat bulan Ramadhan dan lebaran. Namun, banyak juga orang yang memanfaatkan THR untuk kebutuhan lainnya. Tapi THR juga harus dikelola dengan baik agar tidak terpakai dengan sia-sia.

Dalam mengatur THR biasanya dilakukan dengan tiga bagian di antaranya, kewajiban, kebutuhan, dan keinginan. Pertama kewajiban, bisa digunakan untuk membayar zakat, sedekah, dan membayar cicilan semisalnya.

BACA LAINNYA : Semakin Berkembang, Transaksi Digital Meningkat Saat Ramadhan Hingga Jelang Lebaran

Kedua kebutuhan, mulai dari belanja kebutuhan rumah dan keluarga, dana darurat, investasi dan tabungan.

Ketiga keinginan, yang terakhir bisa digunakan untuk membeli barang-barang yang diinginkan atau untuk liburan.

Kemnaker juga memberikan tips untuk mengelola THR melalui Instagramnya. Kemnaker membagikan presentasi untuk mengalokasikan THR dengan tepat, bisa dilihat sebagai berikut.

  1. 20 persen untuk zakat, sedekah, dan THR keponakan
  2. 10 persen untuk investasi dan simpanan
  3. 20 persen untuk bayar hutang
  4. 10 persen untuk dana darurat
  5. 40 persen untuk kebutuhan lebaran
https://pinusi.com/pinfinance/tips-bijak-atur-keuangan-agar-gen-z-tak-boros/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 6 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 4 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 4 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 4 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 4 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 4 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 4 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 4 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 3 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta