Di Usung PDIP Sebagai Calon Presiden 2024, Ganjar: Mudah-Mudahan Saya mampu

Oleh SuneniFriday, 21st April 2023 | 19:31 WIB
Di Usung PDIP Sebagai Calon Presiden 2024, Ganjar: Mudah-Mudahan Saya mampu

PINUSI.COM - Ketua Umum partai PDIP, Megawati Soekarnoputri mengumumkan nama Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) 2024. Ganjar yang hadir langsung dalam  rapat ini menyatakan siap untuk menjalankan tugas dari partai ini.

Ganjar juga meminta dukungan serta kritikan dari anggota partai dalam penugasannya sebagai calon presiden agar semuanya berjalan dengan lancar.

BACA LAINNYA: Tahun Pertama Mudik Lebaran Tanpa PPKM, Perhatikan 4 Hal Ini Ya

“Maka kiranya kawan-kawan yang hadir semua, baik secara luring maupun daring, ada kepala daerah, ketua DPD PDIP, DPC, PAC, ranting, anak ranting, satgas, dan seluruh komponen partai yang lain kami mohon dukungan, kami mohon kritikan-saran. Inilah momentum buat kita untuk mengonsolidasikan kekuatan untuk bersatu. One for all, all for one,” kata Ganjar.

Ganjar juga menambahkan jika ini merupakan tugas yang berat, setelah namanya resmi diusung oleh PDIP sebagai bakal calon presiden (capres) 2024.

BACA LAINNYA: Pantau Langsung Arus Mudik Lebaran 2023, Andre Rosiade Apresiasi Kerja Pemerintah

“ Hari ini saya diamanatkan kembali yang jauh lebih berat, mudah-mudahan saya mampu. inshaAllah saya akan berjuang dengan itu sebgai calon presiden” Kata Ganjar.

https://pinusi.com/pinnews/sah-ganjar-pranowo-resmi-di-usung-pdi-perjuangan-sebagai-calon-presiden-2024/
Editor: Cipto Aldi

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta