4 Hari Operasi Ketupat 2023, Polri Catat 933 Kecelakaan Terjadi

Oleh SuneniSunday, 23rd April 2023 | 22:26 WIB
4 Hari Operasi Ketupat 2023, Polri Catat 933 Kecelakaan Terjadi

PINUSI.COM - Pihak kepolisian Indonesia mencatat selama empat hari pelaksanaan Operasi Ketupat 2023 terjadi 933 kecelakaan lalu lintas di sejumlah wilayah di Indonesia selama periode Selasa (18/4/2023) sampai Jumat (21/4/2023).

Juru bicara Polri, Kombes. Pol. Erdi A. Chaniago, S.I.K., M.Si., pada siaran pers Sabtu (22/4/2023) menyebut data kecelakaan lalu lintas terbanyak terjadi pada hari Jum’at (21/4/2023) sebanyak 486 Kecelakaan 

“Data kecelakaan lalu lintas hari Jumat 21 April 2023 sebanyak 486 kejadian, dengan rincian 55 orang meninggal dunia, 53 orang luka berat dan 688 orang luka ringan,” jelasnya

BACA LAINNYA : Kabar Gembira, Tol JAPEK Diskon 20% Saat Arus Balik, Catat Tanggalnya 

Ia juga menambahkan jumlah kecelakaan lalu lintas di sejumlah wilayah di indonesia pada hari kamis (20/4/2023) terjadi 187 kecelakaan dengan 31 orang meninggal dunia, 20 luka berat dan 253 luka ringan.

Sedangkan pada hari Rabu 19/4/2023 terjadi 136 kecelakaan dan pada Selasa 18/4/2023 tercatat 124 Kecelakaan lalu lintas

https://pinusi.com/pinnews/pihak-jasa-marga-memberlakukan-buka-tutup-contraflow-km-47-km-61-jalan-tol-jakarta-cikampek/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
PinTect | in 5 hours
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
PinSport | in 5 hours
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
PinSport | in 4 hours
Rekomendasi Wisata Air Terjun Pria Laot: Keindahan Alam yang Menyegarkan di Aceh
Rekomendasi Wisata Air Terjun Pria Laot: Keindahan Alam yang Menyegarkan di Aceh
PinRec | in 3 hours
Rekomendasi Hotel Joylive BSD City: Tempat Hangout Seru dengan Nuansa Kekinian di BSD
Rekomendasi Hotel Joylive BSD City: Tempat Hangout Seru dengan Nuansa Kekinian di BSD
PinRec | in 3 hours
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | 4 hours ago
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | 7 hours ago
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 10 hours ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 10 hours ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 10 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta