Harga Tiket Konser Coldplay Dikenakan Pajak, Segini Besarannya

Oleh Prasetio02Friday, 19th May 2023 | 18:00 WIB
Harga Tiket Konser Coldplay Dikenakan Pajak, Segini Besarannya

PINUSI.COM - Penyelenggara konser Coldplay di Jakarta merilis harga tiket pada Kamis (11/5/2023) lalu.

Harga tiket mulai dari Rp800 ribu hingga Rp11 juta. Harga tersebut belum termasuk pajak 15%, convenience fee 5%, dan biaya lainnya.

Lantas, apa jenis pajak yang diterapkan tersebut?

BACA LAINNYA: Viral! Dian Sastrowardoyo Selain Jadi Artis,Ia Juga Aktif Sebagai Ini….

Ternyata, pajak 15% tersebut merupakan pajak hiburan, yang diatur dalam Undang-undang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (UU HKPD).

Dengan kata lain, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memungut pajak dari konser Coldplay.

Pemungutan pajak konser mengacu pada Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2015 tentang Pajak Hiburan.

BACA LAINNYA: Timnas U-22 Indonesia Mencatat Sejarah dengan Kemenangan Gemilang di SEA Games 2023

Dalam Perda tersebut, tarif pajak untuk pagelaran kesenian musik atau yang lainnya yang bersifat internasional, dikenakan pajak sebesar 15%.

"Pagelaran kesenian, musik, tari dan atau busana yang berkelas internasional sebesar 15% (lima belas persen)," bunyi perda tersebut, dikutip dari Bapenda Jakarta, Selasa (16/5/2023).

Dengan begitu, pajak pemerintah sebesar 15% dan convenience fee 5%, dihitung dari harga tiket asli. Sehingga, setiap kategori memiliki nominal yang berbeda. (*)

https://pinusi.com/pintertainment/ini-keuntungan-beli-tiket-konser-coldplay-termahal-rp11-juta/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 7 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 7 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 7 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 7 hours
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
PinNews | in 7 hours
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
PinNews | in 6 hours
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
PinTertainment | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
PinRec | in 6 hours
Leroy Sane Dilirik MU dan Arsenal, Masa Depan di Bayern Masih Abu-Abu
Leroy Sane Dilirik MU dan Arsenal, Masa Depan di Bayern Masih Abu-Abu
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Di Jakarta, Ibis Styles BSD City: Menginap Nyaman dengan Sentuhan Warna dan Kehangatan
Rekomendasi Hotel Di Jakarta, Ibis Styles BSD City: Menginap Nyaman dengan Sentuhan Warna dan Kehangatan
PinRec | in 6 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta