Terlalu Sibuk, Kirana Larasati Keluar dari PDIP

Oleh maria-anitaFriday, 18th August 2023 | 19:00 WIB
Terlalu Sibuk, Kirana Larasati Keluar dari PDIP

PINUSI.COM - Aktris Kirana Larasati memutuskan keluar dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).

Aktris yang kini aktif menjadi penyelam itu, membeberkan alasan di balik keputusannya keluar dari partai tempatnya bernaung selama sekitar tiga tahun terakhir itu.

Kirana mengaku sangat sibuk dengan kegiatan yang lain, sehingga sulit mengakomodasi tugasnya sebagai petugas dan pengurus partai pimpinan Megawati Sukarnoputri tersebut. 

BACA LAINNYA: Mulai Pekan Depan Pemprov DKI Uji Coba WFH 50 Persen Bagi ASN Selama Dua Bulan

Pernyataan keluar dari PDIP tersebut disampaikan Kirana Larasati melalui video yang ia unggah di akun media sosialnya, bertepatan dengan HUT ke-78 Kemerdekaan RI, Kamis 17 Agustus 2023. 

"Di hari kemerdekaan negara Indonesia yang saya cintai ini, saya Kirana Larasati ingin menyampaikan bahwa saya telah mengundurkan diri dari partai tempat saya bernaung selama ini, PDI Perjuangan."

"Ada pun alasan saya mengundurkan diri, dikarenakan kesibukan-kesibukan saya."

"Sehingga saya tidak bisa lagi mengakomodir pekerjaan saya sebagai petugas maupun pengurus partai," tutur Kirana Larasati dalam video tersebut.

BACA LAINNYA: Pemprov DKI Jakarta Bakal Terapkan WFH 50 Persen Bagi ASN pada 28 Agustus 2023, Siswa Sekolah Online

Kirana Larasati memastikan tidak bergabung dengan partai lain setelah keluar dari PDIP.

Ia juga berterima kasih kepada PDIP yang memberikannya kesempatan bergabung dan mendukungnya selama ini.

"Untuk saat ini, saya tidak bergabung dengan partai mana pun. Terima kasih. Semoga PDI Perjuangan selalu berjaya. Saya pamit undur diri," ucapnya. (*)

https://pinusi.com/pinnews/pemprov-dki-wacanakan-wfh-saat-ktt-asean-di-jakarta/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | in 2 hours
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | in 2 hours
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | in 2 hours
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | in 2 hours
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | in an hour
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | in an hour
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 4 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 4 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 5 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB