Selebgram Oklin Fia Penuhi Panggilan Pemeriksaan Polisi Terkait Konten Jilat Es Krim

Oleh Prasetio02Thursday, 24th August 2023 | 15:00 WIB
Selebgram Oklin Fia Penuhi Panggilan Pemeriksaan Polisi Terkait Konten Jilat Es Krim

PINUSI.COM - Selebgram Oklin Fia memenuhi panggilan penyidik Polres Metro Jakarta Pusat, untuk diperiksa terkait kontennya yang memakan es krim di depan pria, Kamis (24/8/2023).

Oklin Fia diperiksa sebagai terlapor, atas laporan Pengurus Besar Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (PB SEMMI).

"Info dari anggota, yang bersangkutan sudah hadir dan saat ini sedang dilakukan klarifikasi," ucap Kanit Kriminal Khusus Polres Metro Jakarta Pusat Iptu Diaz Yudistira.

BACA LAINNYA: Polisi Bakal Minta Keterangan MUI Soal Konten Oklin Fia Makan Es Krim

Diaz mengatakan penyidik telah meminta keterangan dari dua orang, termasuk pelapor.

Budiansyah, kuasa hukum Oklin, menuturkan pihaknya akan bersikap kooperatif dalam pemeriksaan dan proses hukum yang berjalan.

"Kami tetap komitmennya adalah bekerja sama dengan pihak kepolisian, dan kami akan jadi warga negara yang baik, dan kami siap menghadapi proses hukum," tuturnya.

BACA LAINNYA: Umi Pipik dan Marissya Icha Polisikan Oklin Fia Atas Konten Jilat Es Krim

Selebgram Oklin Fia dilaporkan oleh PB SEMMI, buntut konten video memakan es krim di depan pria.

Laporan ini diterima kepolisian dan terdaftar dengan nomor LP/B/2020/VIII/2023/SPKT POLRES METRO JAKPUS/POLDA METRO JAYA.

Oklin dilaporkan atas dugaan pelanggaran pasal 27 ayat 1 Jo Pasal 45 ayat 1 Undang-undang Nomor 19 Tahun 2016 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik. (*)

https://pinusi.com/video-oklin-fia-sebelum-berhijab-viral-warganet-bergegas-mencibir/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 5 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 5 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 5 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 5 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 4 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 4 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 4 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 4 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 4 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta