Viral, Demi Daging Sapi dan Kerbau Warga Rela Bermandikan Lumpur di TPA

Oleh SuneniWednesday, 31st May 2023 | 20:01 WIB
Viral, Demi Daging Sapi dan Kerbau Warga Rela Bermandikan Lumpur di TPA

PINUSI.COM - Viral sebuah video di sosial media  warga tengah mengambil daging yang sudah dibuang dari tumpukan sampah di tempat pembuangan akhir (TPA). 

Diketahui warga yang berebut daging sapi dan kerbau terjadi di daerah Bengkalis, Riau. Daging-daging tersebut merupakan  hasil sitaan dari Bea Cukai. Total ada sebanyak 41 Ton daging ilegal yang akan dimusnahkan oleh Bea Cukai.

https://twitter.com/winarto_sarsidi/status/1663672896571723776

Sebenarnya daging tersebut sudah di kubur sedalam 4 meter, namun karena masih tertutup plastik masih banyak warga yang berebut untuk mendapatkan daging ilegal yang berasal dari India tersebut. 

BACA LAINNYA: Sri Mulyani Bilang KBLBB Tempatkan Indonesia di Posisi Strategis Geopolitik

PLT Kepala Dirgen Bea dan Cukai Riau, Teguh Pribadi mengatakan bahwa petugas dilapangan sudah menghimbau masyarakat untuk tidak mengambil daging tersebut.

“Kalo warga sudah dihimbau oleh petugas kami disana untuk tidak diambil daging-dagingnya. dan dihimbau untuk tidak dikonsumsi karena berbahaya” ucap Teguh seperti dikutip dari kompastv

Sebelumnya pihak Bea Cukai Bengkalis menyita daging ilegal  tanpa tulang dari India yang diselundupkan ke Indonesia .

https://pinusi.com/pinfinance/jokowi-alokasikan-rp2-0448-triliun-untuk-anggaran-prioritas-2024-ini-rinciannya/

Editor: Cipto Aldi

Tag

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta