Pemkot Jambi Usai Mediasi: Tak Tau yang Dipolisikan Anak SMP

Oleh Prasetio02Wednesday, 7th June 2023 | 10:43 WIB
Pemkot Jambi Usai Mediasi: Tak Tau yang Dipolisikan Anak SMP

PINUSI.COM - Pencemaran nama baik yang dilaporkan oleh Pemkot Jambi kepada siswi SMP SFA (15) berakhir damai.

Kabag hukum Pemkot Jambi Gempa Alwajon Putra mengatakan bahwa pihak Pemkot Jambi tak mengetahui yang dilaporkan ke polisi adalah seorang siswi SMP. Pihaknya mengklaim awalnya hanya melaporkan pengguna TikTok yang diduga melakukan pelanggaran hukum.

"Ternyata pada tanggal 11 Mei, kita mendapatkan surat pemberitahuan perkara ini ditingkatkan ke tahap penyelidikan."

"Seiring berjalannya waktu, tim dari Polda Jambi melakukan pemeriksaan. Baru diketahui pemilik akun TikTok tersebut adalah anak SMP," kata Gempa dikutip dari CNNIndonesia, Selasa (06/06/2023).

BACA LAINNYA: Komisi IX DPR Bilang Banyak Nakes Dukung RUU Kesehatan Dilanjutkan Sampai Selesai

Ia juga mengklaim Pemkot Jambi kemudian mempertimbangkan mencabut laporan berdasarkan video permintaan maaf SFA pada 4 Juni lalu.

Kombes Christian Tory Direktur Reserse Kriminal Khusus, mengatakan kasus pemkot melawan siswi SMP itu sudah diselesaikan melalui restorative juctice. Proses mediasi dihadiri SFA, keluarga SFA, dan Pemkot Jambi (termasuk UPTD PPA).

Dia menyebut saat proses mediasi SFA telah meminta maaf karena menggunakan kata yang diduga kurang pantas saat membuat video kritikan.

BACA LAINNYA: Protes RUU Kesehatan, Dokter dan Nakes Ancam Mogok Kerja Nasional

Tory mengklaim sejak awal Polda Jambi tidak ingin SFA diproses hukum karena kritiknya yang dilaporkan Pemkot Jambi melalui Kabag Hukum tersebut.

Apalagi, siswi SMP tersebut termasuk anak yang cerdas sesuai dengan video yang dibuatnya.

https://pinusi.com/pinnews/buruh-kembali-desak-mk-batalkan-undang-undang-cipta-kerja/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta