Presiden Jokowi Nyatakan Status Pandemi Covid-19 Berakhir, Kini Masuki Masa Endemi

Oleh norman66Wednesday, 21st June 2023 | 15:25 WIB
Presiden Jokowi Nyatakan Status Pandemi Covid-19 Berakhir, Kini Masuki Masa Endemi

PINUSI.COM - Indonesia mulai hari ini resmi memasuki masa endemi Covid-19.

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumumkan hal itu dalam tayangan Youtube Sekretariat Presiden di Jakarta, Rabu (21/6/2023).

Kepala Negara menyatakan, status pandemi Covid-19 di Indonesia yang sudah berjalan selama 3 tahun di Indonesia berakhir.

"Setelah 3 tahun lebih kita berjuang bersama menghadapi pandemi Covid-19 pada Rabu 21 Juni 2023 pemerintah memutuskan mencabut status pandemi dan mulai memasuki masa endemi," demikian Presiden Jokowi.

BACA LAINNYA: Ulang Tahun ke-62, Jokowi: Akan Lebih Berarti Apabila Diisi dengan Menjalankan Amanah

Dia mengatakan, keputusan itu diambil melalui pelbagai aspek terutama melihat kondisi perkembangan kasus yang semakin mendekati nihil per hari.

Jokowi menyebutkan, hasil survei menunjukkan 99 persen masyarakat Indonesia sudah memiliki antibody Covid-19.

Dengan demikian dia menambahkan, masyarakat sudah bisa menikmati aktivitas libur panjang pada Idul Adha mendatang.(*)

https://pinusi.com/pinnews/daftar-kereta-promo-anti-jaim-2023-berangkat-tanggal-25-juni-9-juli-2023/
Editor: Norman Meoko

Terkini

Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
PinSport | an hour ago
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
PinTect | an hour ago
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
PinTect | an hour ago
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
PinSport | an hour ago
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
PinSport | an hour ago
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
PinTect | 2 hours ago
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
PinSport | 2 hours ago
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
PinRec | 3 hours ago
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
PinTect | 3 hours ago
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
PinTect | 3 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta