12 Kecamatan Rawan Kekeringan, KSAD Resmikan Fasilitas Air Bersih di Lebak Banten

Oleh wisnuhasanuddinTuesday, 25th July 2023 | 18:00 WIB
12 Kecamatan Rawan Kekeringan, KSAD Resmikan Fasilitas Air Bersih di Lebak Banten

PINUSI.COM - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman meresmikan fasilitas air bersih dan percepatan stunting di Lebak, Banten.

Kegiatan kolaborasi antara TNI AD dengan BKKBN ini bertujuan menurunkan kasus stunting di beberapa wilayah di Indonesia.

Peresmian penggunaan fasilitas air bersih tersebut dilakukan serentak di seluruh Indonesia, namun peresmian pusatnya dilakukan di Lebak, Banten.

BACA LAINNYA: RUU ASN Segera Disahkan, DPR Jamin Tenaga Honorer Tak Dipecat

"Program manunggal air sudah lama ada, dan tentunya sejalan dengan perintah Bapak Presiden."

"Beberapa tempat yang selama ini tidak terjangkau air, sekarang sudah terjangkau air bersih," tutur Dudung, lewat rilis pers, Selasa (25/7/2023).

Sebelumnya, BPBD memetakan sekitar 12 kecamatan di Kabupaten Lebak rawan kekeringan, hingga sulit mendapatkan air bersih.

Ke-12 kecamatan tersebut adalah Karanganyar, Cimarga, Warunggunung, Cibadak, Sajira, Muncang, Cirinten, Cileles, Banjarsari, Wanasalam, Cihara, dan Leuwidamar.

Program Manunggal Air ini diharapkan bisa menangani hal tersebut. Program ini telah membuat sumur bor di 615 titik, sumur gravitasi di 84 titik, dan pompa hidram di 646 titik, termasuk di Lebak, Banten. (*)

https://pinusi.com/pinnews/tagih-janji-investasi-tesla-di-indonesia-bulan-depan-luhut-temui-elon-musk/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | 3 hours ago
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | 5 hours ago
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | 6 hours ago
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | 6 hours ago
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | 10 hours ago
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | 11 hours ago
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | 11 hours ago
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB