1.318 Personel Gabungan Diterjunkan untuk Amankan Penetapan Capres-Cawapres di KPU Hari Ini

Oleh Prasetio02Monday, 13th November 2023 | 10:55 WIB
1.318 Personel Gabungan Diterjunkan untuk Amankan Penetapan Capres-Cawapres di KPU Hari Ini
Ribuan personel diterjunkan untuk pengamanan penetapan capres-cawapres. Foto: casispolri.id

PINUSI.COM – Polri siap mengamankan agenda penetapan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden 2024 di Komisi Pemilihan Umum (KPU), Senin (13/11/2023) hari ini.


Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, pihaknya serta polres jajaran mengerahkan ribuan personel gabungan untuk pengamanan ini.


“Total 1.318 personel dikerahkan untuk pengamanan,” ujar Trunoyudo, Senin (13/11/2023).

Ribuan personel gabungan tersebut terdiri dari Satuan Tugas Polda sebanyak 338 personel, Satuan Tugas Polres Jakarta Pusat 30 personel, dan juga 900 personel BKO yang berasal dari Kodam Jaya, Korbrimob, dan Korsabhara.

Agenda penetapan capres-cawapres itu rencananyadilaksanakan setelah KPU melakukan rapat pleno tertutup.

 

Pengumuman akan dilakukan pukul 15.00 WIB

Untuk arus lalu lintas di sekitar Kantor KPU, Trunoyudo menyampaikan skema rekayasa lalu lintas yang disiapkan kepolisian masih bersifat situasional.

“Rekayasa lalu lintas kita laksanakan secara situasional,” ucap Trunoyudo. (*)

Terkini

Buah Siram Coklat, Camilan Viral TikTok yang Segar dan Lumer di Mulut!
Buah Siram Coklat, Camilan Viral TikTok yang Segar dan Lumer di Mulut!
PinRec | in 5 hours
Danau Laut Tawar: Keindahan Alam yang Memukau di Aceh Tengah
Danau Laut Tawar: Keindahan Alam yang Memukau di Aceh Tengah
PinRec | 6 hours ago
ZTE Resmi Rilis nubia Z70 Ultra: Performa Gahar, Kamera Super Canggih!
ZTE Resmi Rilis nubia Z70 Ultra: Performa Gahar, Kamera Super Canggih!
PinTect | 7 hours ago
Sudah Dapat Tiket Keretamu Pulang Kampung Liburan Natal? Cek Harga Tiket Kereta Api Jakarta-Semarang Di Sini!
Sudah Dapat Tiket Keretamu Pulang Kampung Liburan Natal? Cek Harga Tiket Kereta Api Jakarta-Semarang Di Sini!
PinNews | 8 hours ago
Nostalgia! Rekomendasi Jajanan Jaman Dulu yang Bikin Kangen
Nostalgia! Rekomendasi Jajanan Jaman Dulu yang Bikin Kangen
PinRec | 8 hours ago
Target Empuk Penipuan Online: Yuk, Tingkatkan Kesadaran Siber untuk Generasi Tua!
Target Empuk Penipuan Online: Yuk, Tingkatkan Kesadaran Siber untuk Generasi Tua!
PinTect | 9 hours ago
Debut Amorim di Manchester United Ditahan Imbang Ipswich Town, Gagal Tsunami Trofi
Debut Amorim di Manchester United Ditahan Imbang Ipswich Town, Gagal Tsunami Trofi
PinSport | 10 hours ago
Sop Buntut: Hidangan Lezat yang Penuh Rasa!
Sop Buntut: Hidangan Lezat yang Penuh Rasa!
PinRec | 10 hours ago
Harry Kane Komentar Kehadiran Thomas Tuchel di Timnas Inggris: "Tidak Semua Pemain Akan Menyukai Gaya Latihannya"
Harry Kane Komentar Kehadiran Thomas Tuchel di Timnas Inggris: "Tidak Semua Pemain Akan Menyukai Gaya Latihannya"
PinSport | 10 hours ago
Fermin Aldeguer Siap Menggantikan Marc Marquez di Gresini Racing untuk MotoGP 2025
Fermin Aldeguer Siap Menggantikan Marc Marquez di Gresini Racing untuk MotoGP 2025
PinSport | 10 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta