Semakin Berkembang, Transaksi Digital Meningkat Saat Ramadhan Hingga Jelang Lebaran

Oleh findyamiraWednesday, 19th April 2023 | 17:17 WIB
Semakin Berkembang, Transaksi Digital Meningkat Saat Ramadhan Hingga Jelang Lebaran

PINUSI.COM - Bank Indonesia telah mencatat transaksi digital saat bulan Ramadhan hingga menjelang lebaran. BI melaporkan nilai transaksi uang elektronik meningkat pesat mencapai angka 11,39 persen secara tahunan menjadi Rp 34,1 triliun.

Sedangkan, transaksi digital banking meningkat sebesar 9,88 persen yoy atau Rp 4.994,1 triliun pada Maret 2023. Dalam periode yang sama, nilai transaksi pembayaran ATM, kartu debit, kartu kredit juga mengalami peningkatan sebesar 0,945 persen yoy menjadi Rp 707,1 triliun.

BACA LAINNYA : Naskah RUU Perampasan Aset Sudah Final, Surpres Dikirim ke DPR Setelah Lebaran

Perry Warjiyo, Gubernur Bank Indonesia mengungkapkan peningkatan ini didukung oleh sistem pembayaran yang mudah dan cepat. Peningkatan transaksi digital ini diperkirakan akan tetap berlanjut seiring dengan kenaikan aktivitas masyarakat dan perluasan serta optimalisasi ekosistem pengguna.

Nantinya, Bank Indonesia bersama Kemenko bidang Perekonomian dan Asosiasi akan menggelar Festival Ekonomi Keuangan Digital Indonesia 2023. Rencananya festival tersebut akan digelar pada 7 hingga 10 Mei 2023 mendatang. Acara ini dilakukan sebagai bagian dari kegiatan Keketuaan ASEAN 2023 yang akan menampilkan sesuatu yang inisiatif dan inovatif digital.

https://pinusi.com/pinfinance/inflasi-pada-maret-2023-menurun-perekonomian-indonesia-positif/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 4 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 36 minutes
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 2 hours ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 2 hours ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 2 hours ago
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | 2 hours ago
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | 2 hours ago
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | 2 hours ago
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | 2 hours ago
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | 2 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta